Potensi Gas Landfill pada Tumpukan Sampah

Potensi Gas Landfill pada Tumpukan Sampah Tridinamika.com – Gas landfill pada tumpukan sampah adalah gas yang dihasilkan oleh fermentasi limbah padat yang dibuang di Tempat Pembuangan Akhir. Sampah merupakan hal yang tidak dianggap penting oleh kebanyakan orang. Sampah biasanya dibiarkan begitu saja tanpa ada penanganan lebih lanjut. Maka yang terjadi adalah penumpukan di suatu tempat pembuangan […]

Biogas Sebagai Alternatif Sumber Daya Energi Terbarukan

Biogas Sebagai Alternatif Sumber Daya Energi Terbarukan Tridinamika.com – Biogas merupakan sumber energi terbarukan saat ini yang dihasilkan dari limbah organik. Limbah organik adalah limbah yang dihasilkan dari kotoran hewan, limbah domestik, dan semua limbah yang dapat terurai secara organik. Kandungan utama dalam biogas adalah metana dan karbon dioksida. Biogas merupakan sumber energi terbarukan dan […]

Kenali Bahaya Gas Karbon Monoksida Sedini Mungkin

Kenali Bahaya Gas Karbon Monoksida Sedini Mungkin Tridinamika.com – Karbon monoksida adalah gas yang terbentuk dari hasil pembakaran bahan bakar pada mesin kendaraan bermotor. Gas ini sangat berbahaya dan dapat mengganggu kesehatan manusia. Karbon monoksida adalah gas yang terdiri dari satu atom karbon ( C ) dan satu atom oksigen ( O ). Gas ini […]

Melihat Energi Terbarukan Sebagai Alternatif Sumber Daya Energi

Melihat Energi Terbarukan Sebagai Alternatif Sumber Daya Energi Tridinamika.com – Energi terbarukan saat ini sedang digencarkan pemerintah untuk memberikan alternatif dan keseimbangan penggunaan sumber daya energi. Energi terbarukan nantinya diharapkan akan menjadi sumber energi pengganti lanjutan yang ketersediaannya relatif panjang. Konsep energi terbarukan mulai dikenal pada tahun 1970-an, sebagai upaya untuk mengimbangi pengembangan energi berbahan […]

Potensi Bahaya Apabila Terjadi Kebocoran Gas LPG

Tridinamika.com – Gas LPG atau Liquified Petroleum Gas adalah sebuah gas yang sering dijumpai di pasaran dan dikemas di dalam tabung besi tekanan tinggi. Gas LPG biasanya dipakai untuk keperluan rumah tangga, seperti memasak. Gas LPG juga terdiri dari beberapa komponen gas. LPG ( liquified petroleum gas ) merupakan gas dengan komponen yang didominasi oleh propana (C3H8) dan butana (C4H10). […]

Bahaya Gas Sulfur Dioksida Terhadap Kesehatan Manusia

Bahaya Gas Sulfur Dioksida Terhadap Kesehatan Manusia Tridinamika.com – Gas sulfur dioksida merupakan gas pencemar beracun yang berbahaya bagi kesehatan manusia. Gas ini dapat mengganggu sistem pernafasan manusia. Dengan terganggunya sistem pernafasan manusia maka dapat juga menyebabkan masalah kesehatan lainnya yang berkaitan. Perlu anda ketahui sulfur yang ada di udara hanya sepertiga yang merupakan hasil […]

Safety First Dengan Gas Detector di Lingkungan Pertambangan

Safety First Dengan Gas Detector di Lingkungan Pertambangan Tridinamika.com – Gas detector merupakan alat pendeteksi konsentrasi gas di sebuah tempat. Dengan terdeteksinya besaran konsentrasi gas di sebuah tempat, memungkinkan kita memahami kondisi tempat tersebut. Dengan alat tersebut juga dapat meningkatkan keamanan dalam bekerja. Biasanya alat ini sering digunakan di tempat yang memang berpotensi banyak kandungan […]

Peran Dust Monitoring Terhadap Pencemaran Udara

Peran Dust Monitoring Terhadap Pencemaran Udara Tridinamika.com – Pencemaran udara merupakan masalah kehidupan manusia yang sangat berbahaya. Mengapa berbahaya? karena udara yang tercemar akan mengganggu aktifitas dan kesehatan manusia. Udara bersih yang terkontaminasi dan tercemar akan membawa dampak buruk bagi kehidupan, tidak hanya manusia tetapi juga makhluk hidup lainnya. Untuk itu kita perlu alat yang […]

Kasus Kebocoran Pipa Air Bawah Tanah Milik PDAM

Kasus Kebocoran Pipa Air Bawah Tanah Milik PDAM Tridinamika.com – Kebocoran pipa air bawah tanah sangat sulit untuk dideteksi karena proses pengecekannya sangat rumit dan membutuhkan banyak waktu dan tenaga. Belum lagi untuk menentukan posisi pasti bocornya dimana. Tetapi seiring berkembangnya teknologi, saat ini terdapat alat untuk memudahkan memastikan posisi kebocoranya. Kasus kebocoran pipa PDAM […]

Penyebab Pencemaran Udara di Dalam Ruangan

Tridinamika.com – Pencemaran udara saat ini terjadi karena terdapat beberapa sumber pencemaran. Pencemaran yang terjadi dapat berdampak buruk bagi kesehatan manusia serta produktifitas kerja. Pencemaran tidak hanya ada di luar ruangan, justru pencemaran di dalam ruangan lebih berbahaya. Indonesia menghadapi pembangunan infrastruktur yang sangat pesat. Untuk memenuhi kebutuhan perkantoran dan perumahan di kota besar seperti […]

Waspada Dampak Kelembapan Pada Dinding Rumah

Tridinamika.com – Negara yang beriklim tropis kepulauan, bersuhu tinggi serta lembab, dipermukaan dinding semen pada bangunannya sering muncul serbuk putih berbulu, lapisan wallpaper bengkak menonjol, retak, terkelupas. Itulah keadaan yang disebut kelembapan dinding rumah. Dinding dan perabotan di sekitar situ tampak jamur hijau, jamur hitam dan timbul bercak. Kejadian ini bukan hanya merusak pandangan, bahkan merusak […]

Beberapa Hal yang Bisa Meminimalisir Pemanasan Global

Beberapa Hal yang Bisa Meminimalisir Pemanasan Global Tridinamika.com – 05/09/2022, 13:10 WIB Photo Copyrighted by Jcomp Tridinamika.com – Pemanasan global membuat masalah besar terhadap lingkungan. Masalah ini telah menjadi masalah bagi semua penduduk bumi di belahan bumi manapun. Pemanasan global semakin parah ditambah karena kurangnya kesadaran diri masyarakat dalam menjaga lingkungan. Tetapi terlepas dari itu […]